Senin, 27 Juni 2016

Anime Comedy Summer 2016

Hallo Sobat Gimatsu, Kali ini saya akan share artikel yang berjudul Anime Comedy Summer 2016, mudah-mudahan isi postingan yang saya tulis ini dapat anda pahami.

Judul Artikel : Anime Comedy Summer 2016
Link : Anime Comedy Summer 2016

Baca juga


Anime Comedy Summer 2016

Anime Comedy Summer 2016
Anime Comedy Summer 2016 - Wow, Tidak terasa sebentar lagi musim semi akan berakhir dan musim panas akan datang. Ada banyak anime menarik yang akan rilis di musim panas tahun ini. Sebelum Anime Summer rilis perdana. Apakah Kalian sudah memilih anime yang kalian tonton saat musim panas nanti. Berikut mimin memberikan anime yang akan rilis pada musim panas nanti yang bergenre comedy.


8. Onara Gorou 


  • Mulai Tayang pada : 3 Juli 2016

Menceritakan mengenai kehidupan keseharian seseorang yang bernama Goroy, yang nama dikutip dari saloah satu kata-katanya itu "Sesuatu yang paling mengagumkan adalah kentut" dia meliki sebuah kebiasaan yang cukup unik. yang mana dia biasaya memecahkan sebuah masalah hanya dengan cara kentut.

Trailer Onara Gorou 


7. Fukigen na Mononokean

  • Mulai Tayang pada : 28 Juni 2016

Berfokus pada seorang pemuda bernama Hanae Ashiya. Saat itu, Ia menghabiskan satu pekan pertama di sekolah SMAnya dengan terjebak di ruang UKS karena ulah makhluk yokai. Akhirnya dia meminta bantuan pemilik dari warung teh yang bernama Mononokean. Pria yang terlihat selalu murung ini mendapatkan panggilan Mononokean karena kemampuannya untuk bekerja dengan youkai (siluman) dan membimbing seseorang dari dunia ini ke dunia selanjutnya. Cerita Ashiya pun dimulai, ia harus terlibat dengan Mononokean yang mencoba memandu makhluk yokai gentayangan untuk kembali ke dunia mereka.


Trailer Fukigen na Mononokean


6. Bananya

  • Mulai Tayang pada : 4 Juli 2016


Kisah seekor kucing yang mana kucing tersebut selalu suka bersembunyi didalam sebuah kulit pisang, dan dia memiliki sebuah impian yang aneh, yang mana dia menginginkan untuk menjadi Choco Banana (Pisang Coklat) yang mana dia adalah seekor kucing. 

Trailer Bananya


5. Saiki Kusuo no Ψ Nan

  • Mulai Tayang pada : 4 Juli 2016

Kisah seorang anak yang bernama Saiki Kusuo, yang mana dia adalah seseorang yang terlahir memiliki kemampuan spesial didalam dirinya  seperti diantaranya telepati dan juga psikokinesis, dan memungkinkan dengan kemapuan itu dia bisa mendapatkan apapun yang dia inginkan. 

Trailer Saiki Kusuo no Ψ Nan


4. Mob Psycho 100

  • Mulai Tayang Pada : 12 Juli 2016

Menceritakan mengenai kisah seorang anak yang bernama Shigeo, atau yang lebih dikenal dengan nama Mob, dia adalah seorang siswa yang masih duduk di bangku kelas 8 di sebuah Sekolah menengah. dan dia adalah seorang siswa yang memiliki kemapuan Psikis yaitu dia bisa dengan mudah dalam membekokan sendok,  dan juga dia bisa mengangkat benda-benda yang dia inginkan dengan menggunakan pikirannya. dan walaupun semua itu adalah sebuah kelebihan yang ia miliki, akan tetapi daia tetap berusaha untuk menahan semua itu, guna tidak diketahui oleh banyak orang. semua itu dia lakukan untuk menghindari hal-hal negatif yang akan muncul nantinya.


Trailer Mob Psycho 100


3. Binan Koukou Chikyuu Bouei-bu LOVE! LOVE!

  • Mulai Tayang pada : 7 Juli 2016

Berfokus pada kehidupan lima orang anak laki-laki biasa di mana masing-masing dari mereka mendapatkan kekuatan berbasis alam yang luar biasa yang diberikan oleh sesosok makhluk misterius dari luar angkasa. Kelompok ini, yang disebut oleh mereka sendiri dengan nama “Klub Perlindungan Bumi”, harus menghentikan musuh bernama “Klub Penaklukan Bumi” yang berniat menaklukkan Bumi.

Trailer Binan Koukou Chikyuu Bouei-bu LOVE! LOVE!


2. Fudanshi Koukou Seikatsu

  • Mulai Tayang pada : 5 Juli 2016

Berfokus pada Sakaguchi, yaitu seorang cowok SMU yang juga merupakan penggemar yaoi yang di Jepang biasa disebut “fudanshi”, sobat setia dari fujoshi yang merupakan cewek penggemar yaoi. Cerita ini akan mengulas keseharian Sakaguchi yang mati-matian berusaha menyembunyikan fakta bahwa ia adalah seorang fudanshi dari teman-teman dan lingkungannya. Ia pun diuntungkan karena dikelilingi oleh teman-teman yang sebenarnya gak ada yang bener juga. Kehidupannya akan penuh intrik komedi setiap kali berinteraksi dengan terman normalnya, teman perempuan hingga teman gay-nya.

1. Handa-kun

  • Mulai Tayang pada : 8 Juli 2016

Sebuah manga yang terjadi enam tahun yang lalu sebelum dimulainya cerita Barakamon, menceritakan kehidupan Seishuu Handa sebagai siswa SMA dan kehidupan yang sangat menarik dan penuh komedi.

Dalam Handa-kun, Seishuu Handa dikagumi oleh rekan-rekannya sebagai kaligrafer jenius yang dihormati, tapi Handa-kun sendiri berada di bawah kesan keliru dengan penghormatan dan perhatian yang ia terima dari siswa lain sebenarnya intimidasi. Handa hanya ingin hidup tenang, tapi berbagai komedi terjadi kemudian salah satu karakter menantang untuk mengambil posisinya sebagai idola sekolah.


Trailer Handa-kun



Gimatsu - Terima kasih telah membaca artikel Anime Comedy Summer 2016
Semoga artikel ini dapat memberi manfaat bagi kita semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya. Jika anda suka dengan artikel Anime Comedy Summer 2016 silahkan bagikan artikel ini dengan klik tombol share dibawah ^^
Jika Anda memiliki saran atau kritikan silahkan Hubungi Kami!


EmoticonEmoticon