Kamis, 30 Juni 2016

Shoujo-tachi wa Kouya wo Mezasu (2016)

Hallo Sobat Gimatsu, Kali ini saya akan share artikel yang berjudul Shoujo-tachi wa Kouya wo Mezasu (2016), mudah-mudahan isi postingan yang saya tulis ini dapat anda pahami.

Judul Artikel : Shoujo-tachi wa Kouya wo Mezasu (2016)
Link : Shoujo-tachi wa Kouya wo Mezasu (2016)

Baca juga


Shoujo-tachi wa Kouya wo Mezasu (2016)

Shoujo-tachi wa Kouya wo Mezasu (2016)

Sinopsis Anime Shoujo-tachi wa Kouya wo Mezasu

Buntarou adalah seorang pelajar yang sebenarnya ingin menjadi sesuatu, tapi tidak tahu apa yang harus ia ingin lakukan untuk masa depannya nanti. Karena alasan itu, ia menghabiskan hari harinya hanya untuk bermain dengan teman temannya.

Suatu hari, teman sekelasnya yang bernama Sayuki meminta dia untuk bergabung mengerjakan bishoujo game. Sayuki mengatakan bahwa dia tertarik kepada buntarou setelah membaca naskah yang ia buat untuk klub drama. Tapi Buntarou tidak tahu apa-apa mengenai bishoujo game. Namun Sayuki sangat yakin bahwa Buntarou memiliki kemampuan untuk bisa melakukannya.

Trailer Anime Shoujo-tachi wa Kouya wo Mezasu



Detail Anime Shoujo-tachi wa Kouya wo Mezasu

Informasi :
Judul : Shoujo-tachi wa Kouya wo Mezasu (Girls beyond the youth KOYA)
Jepang : 少女たちは荒野を目指す
Musim : Winter 2016
Episode : 12
Sumber : Visual novel
Genre : School
Durasi : 24 min. per ep.
Studio : Barnum Studio, Project No.9
Sutradara :  Takuya Sato
Penulis naskah : Yuniko Ayana
Produser : Sotsu, Lantis, Magic Capsule, Warner Bros., The Klock Worx, Cospa, ASCII Media Works

Pengisi Suara :
Sayuki Kuroda – Haruka Chisuga
Buntarō Hōjō – Seiichirō Yamashita
Yuka Kobayakawa – Kana Hanazawa
Teruha Andō – Satomi Akesaka
Uguisu Yūki – Satomi Satou
Atomu Kai – Toshiyuki Toyonaga

Song :
Opening : "WASTELANDERS" by Sayaka Sasaki
Ending : "Sekai wa Kyou mo Atarashii" by Haruka Chisuga, Kana Hanazawa, Satomi Akesaka, Satomi Sato

Gimatsu - Terima kasih telah membaca artikel Shoujo-tachi wa Kouya wo Mezasu (2016)
Semoga artikel ini dapat memberi manfaat bagi kita semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya. Jika anda suka dengan artikel Shoujo-tachi wa Kouya wo Mezasu (2016) silahkan bagikan artikel ini dengan klik tombol share dibawah ^^
Jika Anda memiliki saran atau kritikan silahkan Hubungi Kami!


EmoticonEmoticon